Jumat , 28 November 2025

Mayat Tanpa Identitas Mengapung di Parit Jalan Trans Kalimantan Pulang Pisau

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Sesosok tanpa Identitas mengapung di parit Jalan Trans Kalimantan, Desa Anjir Pulang Pisau, Kelurahan Pulang Pisau, Kecamatan Kahayan Hilir, Kabupaten Pulang Pisau, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng, Jumat (28/11/2025) pagi.

Informasi dihimpun, mayat yang diketahui berjenis kelamin laki-laki itu pertama kali ditemukan tanpa sengaja oleh seorang warga, red)

Atas penemuan mayat tersebut, pihak kepolisian daerah setempat (Polres Pulpis) langsung turun ke lokasi untuk melakukan identifikasi dan memasang garis polisi.

Belum diketahui persis penyebab kematian, namun mayat sudah evakuasi ke rumah sakit untuk dilakukan autopsi. (Abdmanan)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *