NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Menyimak sebuah persembahan Teater Modern Bumi Kereta karya Adjim Arijadi yang digarap sutradara muda yang merupakan anak dari beliau Hijromi Arijadi Putra. Dimainkan para pemain berbakat Sabda Fatih Ramadhan, Siti Salwa Samsul, Esti Yuliana, Ernia Sary Tiakoly, M Azmi Arif, M Arya, Zainun Abdilah, Zainuri Abdilah, Muhammad Amin dan Dwi Handoko. Dengan Tempat Pementasan Gedung Balairung …
Baca Selanjutnya »Kabupaten Kapuas
Hari Anak Nasional Dimeriahkan Kelas Mewarnai
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Untuk memperingati hari anak nasional, korps pergerakan mahasiswa islam indonesia putri (kopri) pc pmii kabupaten kapuas mengadakan kegiatan kelas mewarnai untuk anak-anak Paud dan TK yang dilaksanakan di Kecamatan Kapuas Timur. Kegiatan ini merupakan bagian daripada rangkaian Sekolah Islam Gender (SIG ), Dimana hal tersebut memiliki tujuan untuk memberikan ruang bagi anak-anak untuk berkreasi dan belajar …
Baca Selanjutnya »MPA Budi Mufakat Dibekali Pengetahuan Tentang Penanganan Karhutla
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Masyarakat Peduli Api (MPA) Desa Budi Mufakat yang merupakan binaan dari Dinas Kehutanan mendapatkan pengetahuan tentang permasalahan kebakaran hutan dan lahan. Pembinaan dilakukan oleh Unit Pelaksana Taknis Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung ( UPT KPHL ) Kapuas Kahayan. Acara dilaksanakan pada Kamis (24/7) pukul 09.00 WIB di Ruangan Terbuka Rumah Kepala Desa Budi Mufakat Kecamatan Bataguh. Kegiatan …
Baca Selanjutnya »Program SR Tetap Lanjut Hanya Rintisan Yang Tidak Terpenuhi
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Program Sekolah Rakyat (SR) yang sudah dicanangkan di Kabupaten Kapuas, dimana untuk lokasi gedung telah ditetapkan di Desa Batuah Kecamatan Basarang tetap akan terus berlanjut. Tapi yang disayangkan adalah rintisan untuk Program ini tidak terpenuhi. Tentu saja ini berdampak pada tahapan tahapan dalam program ini. Tidak terpenuhinya rintisan ini disebabkan tidak tersedianya ruang sebanyak lima ruang …
Baca Selanjutnya »Resedivis Mencoba Lakukan Pencabulan Akhirnya Diamankan Polisi
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Terlapor yang merupakan seorang resedivis diamankan, diduga telah melakukan pencabulan. Terlapor inisial ABS pria (27) warga Desa Dandang Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau, Provinsi Kalimantan Tengah. Diamankan Pada Selasa (22/7) pukul 20.30 WIB di Jalan Lintas Bahaur Desa Dandang Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pualng Pisau Provinsi Kalimantan Tengah oleh Tim Resmob Satreskrim Polres Kapuas dan …
Baca Selanjutnya »Aplikasi Banpang Mobile dan BAST disosialisasikan Untuk PSM
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Sebagai tindak lanjut surat dari Perum Bulog Kapuas yang bermohon pada (18/7) untuk melaksanakan sosialisasi pengoperasian aplikasi Bantuan Pangan ( Banpang Mobile) dan pengisian Berita Acara Serah Terima (BAST), maka pada Selasa (22/7) pukul 08.30 WIB dilaksanakan acara kegiatan tersebut bertempat di Aula Kantor Camat Bataguh Jalan Pematang Sawang Desa Sei Lunuk. Acara dihadiri oleh Perusahaan …
Baca Selanjutnya »Monitoring dan evaluasi Kecamatan Mandau Telawang di Jakatan Masaha
NUSAKAIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Desa Jakatan Masaha merupakan sebuah desa yang berada di Kecamatan Mandau Talawang, Kabupaten Kapuas, Sebelumnya merupakan dusun yang menjadi bagian dari wilayah desa Masaha. Karena perkembangan pembangunan dan penduduk, dibentuk menjadi Desa Jakatan Masaha berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Kapuas Nomor 6 Tahun 2012.Pada Jumat (18/7) Tim Monitoring dan evaluasi dipimpin Plt.. Camat Ruko Sebayang bersama ASN …
Baca Selanjutnya »Senam Bersama diatas Fery Mengelilingi Pulau Kupang Habitat Bekantan
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Pulau Kupang yang berada di dalam wilayah Kelurahan Pulau Kupang, Kecamatan Bataguh merupakan habitat dari hewan primata Bekantan. Dalam suasana tertentu akan terlihat, makhluk pemakan dedaunan dan buah buahan itu asyik diatas dahan pohon. Seperti pagi Jumat (18/7) disaat Pegawai Kantor Kelurahan Pulau Kupang dipimpin Lurah Erliansyah, A.Md., bersama ketua RT terdekat, Kader Posyandu, TP PKK, …
Baca Selanjutnya »Kordinasi Gabungan Pencagahan Karhutla Dilaksanakan di Kapuas Timur.
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Upaya pencegahan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) dilaksanakan Kecamatan Kapuas Timur bersama dengan Daops Manggala Agni Kalimantan II Kapuas, BPBD Kapuas dan Dinas Damkar Kapuas, Polsek Kapuas Timur, Koramil 1011 – 03/ Kapuas Timur, Masyarakat Peduli Api ( MPA) dan melibatkan Kepala desa se Kecamatan Kapuas Timur serta elemen masyarakat lainnya. Acara dilaksanakan Kamis (17/7) pagi. …
Baca Selanjutnya »Upaya Cegah Bullying dan Kekerasan pada Anak di SDN Pulau Kupang 4
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Pencegahan kekerasan pada anak adalah segala upaya untuk menciptakan lingkungan yang aman dan mendukung bagi anak-anak. Perlindungan terhadap tindakan bulli serta kekerasan lainnya. Seperti diketahui dibeberapa media kejadian terkait hal tersebut sering ditemukan di media sosial. Berdasarkan hal tersebut upaya pencegahan dilakuan di Wilayah Kecamatan Bataguh tepatnya di SD Negeri Pulau Kupang 4 Kelurahan Pulau Kupang, …
Baca Selanjutnya »