Sabtu , 10 Januari 2026

Kota Palangka Raya

Dihadapan Mentan Andi Amran Sulaiman, Gubernur Kalteng Sebut Pertumbuhan Sektor Pertanian Kalteng Semakin Positif

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran menghadiri acara pembinaan penyuluh pertanian dan petani dalam mendukung peningkatan produksi padi dan jagung di Kalteng, bertempat di Halaman Kantor Gubernur Kalteng, Senin (11/12/2023). Pembinaan penyuluh pertanian dan petani dihadiri secara khusus Menteri Pertanian Republik Indonesia (RI) H. Andi Amran Sulaiman beserta seluruh rombongan. Dalam arahannya, Mentan H. Andi …

Baca Selanjutnya »

Plh. Asisten Pemkesra Herson B. Aden Hadiri Perayaan Natal Rimbawan 2023

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Plh. Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Pemkesra) Setda Prov. Kalteng Herson B. Aden menghadiri Perayaan Natal Keluarga Besar Rimbawan Tahun 2023, yang diselengarakan oleh Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Tengah, bertempat Gedung Sangkuwong, Jl. Diponegoro Palangka Raya, Kamis (7/12/2023) malam. Plh. Asisten Bidang Pemkesra Herson B. Aden saat membacakan sambutan tertulis Gubernur Kalteng menyampaikan, bahwa perayaan …

Baca Selanjutnya »

Badan Kesbangpol Fasilitasi Kegiatan Monev Pengumpulan Data Indeks Harmoni Wilayah Kalteng

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Badan Kesbangpol Prov. Kalteng memfasilitasi kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Pengumpulan Data Indeks Harmoni (HI) Wilayah Prov. Kalteng, bertempat di Rumah Tjilik Riwut Gallery & Resto, Palangka Raya, Kamis (7/12/2023). Pada kesempatan tersebut, Kepala Badan Kesbangpol Prov. Kalteng Katma F. Dirun menyampaikan penghargaan dan terima kasih kepada rombongan Ditjen Politik dan Pemerintahan Umum Kemendagri (Polpum) RI atas kunjungannya …

Baca Selanjutnya »

Jambore UMKM Wilayah Timur Tahun 2023 Resmi Dibuka

NUSAKALIMANTAN.COM, Buntok – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo membuka secara resmi Jambore UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) Wilayah Timur Prov. Kalteng Tahun 2023, bertempat di GPU Jaro Pirarahan Jl. Pahlawan No. 36 Buntok, Kabupaten Barito Selatan, Sabtu (9/12/2023). Mengawali sambutannya, Wagub H. Edy Pratowo menyampaikan Jambore UMKM ini merupakan salah satu upaya Pemprov Kalteng untuk mempertemukan antar …

Baca Selanjutnya »

Wagub Kalteng Buka Pasar Penyeimbang di Barsel, 3.000 Paket Sembako Disalurkan

NUSAKALIMANTAN.COM, Buntok – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo membuka secara resmi sekaligus meninjau pasar penyeimbang yang digelar di Taman Rusa, Kabupaten Barito Selatan, Sabtu (9/12/2023). Peninjauan pasar murah dilakukan Wagub usai membuka Jambore UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) Wilayah Timur Prov. Kalteng Tahun 2023 di GPU Jaro Pirarahan Jl. Pahlawan No. 36 Buntok. Pada Pasar Penyeimbang di …

Baca Selanjutnya »

Wagub Tinjau Bendungan Karau Desa Natapin Kabupaten Bartim

NUSAKALIMANTAN.COM, Pematang Karau Barito Timur – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng Edy Pratowo meninjau secara langsung Bendungan Karau yang berada di Desa Natapin Kecamatan Dusun Tengah Kabupaten Barito Timur, Sabtu (9/12/2023) siang. Bendungan Karau dapat dicapai dari Kota Palangka Raya (Ibukota Provinsi Kalimantan Tengah) sejauh 264 km ke arah Tenggara melalui Kota Buntok dan Ampah. Wagub Kalteng Edy Pratowo saat diwawancarai, …

Baca Selanjutnya »

Kerjasama dengan Pemkab Bartim, Pemprov Kalteng Gelar Pasar Murah dan Pasar Penyeimbang di Pematang Karau

NUSAKALIMANTAN.COM, Pematang Karau, Barito Timur – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng Edy Pratowo mengunjungi sekaligus membuka secara resmi Pasar Murah dan Pasar Penyeimbang yang diadakan di depan Kantor Camat Pematang Karau, Desa Bambulung Kabupaten Barito Timur, Sabtu (9/12/2023). Wagub Kalteng Edy Pratowo saat menyampaikan sambutannya, mengatakan bahwa acara penyerahan bantuan paket sembako yang dilaksanakan oleh Pemerinah Provinsi Kalimantan Tengah bekerjasama dengan …

Baca Selanjutnya »

Kadinkes Kalteng : Pelayanan Kesehatan Primer yang Berkualitas Adalah Pondasi Bagi Sistem Pelayanan Kesehatan

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) menggelar Rapat Koordinasi Teknis Pengendalian dan Pencegahan Penyakit di Provinsi Kalimantan Tengah, bertempat di M Bahalap Hotel Palangka Raya, Selasa (5/12/2023). Kegiatan ini dibuka secara langsung oleh Kepala Dinas Kesehatan Prov. Kalteng Suyuti Syamsul. Rakor ini bertujuan untuk lebih meningkatkan kualitas dan kuantitas pelaksanaan program pencegahan dan pengendalian penyakit …

Baca Selanjutnya »

Disbudpar Kalteng dan Jember Fashion Carnival Lakukan Benchmarking Event Kalimantan Tengah

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Kalimantan Tengah (Disbudpar Prov. Kalteng) mengadakan Bimbingan Teknis Penyelenggaraan Event bertajuk Peningkatan Mutu dan Kualitas Event Daerah Kalimantan Tengah, di Hotel M Bahalap, Selasa (5/12/2023). Adapun narasumber Bimtek ini merupakan praktisi penyelenggara Jember Fashion Carnaval yang telah berlangsung setiap tahun sejak tahun 2003, yaitu Ketua Asosiasi Karnaval Indonesia (AKARI) David K. Susilo dan …

Baca Selanjutnya »

Kepala Bappedalitbang Kalteng Buka Rapat Komisi TKPSDA WS Mentaya-Katingan Tahun 2023

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dalam rangka pelaksanaan tugas dan fungsi Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air (TKPSDA) Wilayah Sungai (WS) Mentaya-Katingan tentang Pendayagunaan  Kelembagaan SDA dan Evaluasi TKPSDA WS Mentaya-Katingan Tahun 2023, bertempat di Hotel Aquarius diselenggarakan Rapat Komisi TKPSDA WS Mentaya-Katingan Tahun 2023, Rabu (6/12/2023). Kepala Bappedalitbang Prov. Kalteng selaku Ketua TKPSDA WS Mentaya-Katingan Leonard S. Ampung dalam sambutannya menyampaikan bahwa …

Baca Selanjutnya »