NUSAKALIMANTAN.COM, Pangkalan Bun – Usai Upacara Peringatan Hari Jadi ke-63 Kabupaten Kotawaringin Barat, Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Barat menggelar acar Batomu Menyadi Selaman (ramah tamah) di Aula Kantor Bupati Kotawaringin Barat, Senin (3/10/2022). Nampak hadir Anggota DPR RI Dapil Kalteng H. Agustiar Sabran, Wakil Ketua DPRD Prov. Kalteng H. Abdul Razak serta Kepala Perangkat Daerah Prov. Kalteng terkait. Pj. Bupati Kotawaringin Barat Anang Dirjo mengawali sambutannya …
Baca Selanjutnya »Kota Palangka Raya
Peringati HUT ke-63 Kobar, Ini Harapan Gubernur Sugianto Sabran
NUSAKALIMANTAN.COM, Pangkalan Bun – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran harapkan kehadiran dunia usaha harus berkontribusi positif terhadap pembangunan daerah. “Setiap Perusahaan Besar Swasta (PBS) hendaknya patuh terhadap aturan untuk menjaga iklim investasi, selain itu kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan sekitar hendaknya menjadi perhatian kita bersama”, ucap Gubernur Kalteng dalam sambutan tertulisnya yang dibacakan Pj. Bupati Kotawaringin Barat Anang Dirjo saat pimpin Upacara Peringatan …
Baca Selanjutnya »Desa Sei Sekonyer Kobar Wakili Kalteng dalam Penilaian Anugerah Desa Wisata Indonesia
NUSAKALIMANTAN.COM, Pangkalan Bun – Direktur Tata Kelola Destinasi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI Indra Ni Tua kunjungi Desa Sei. Sekonyer, Kecamatan Kumai, Kabupaten Kotawaringin Barat, Minggu (2/10/2022). Kunjungan Direktur Tata Kelola Destinasi Indra Ni Tua dan tim dari Kemenparekraf RI dalam rangka penilaian Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) Tahun 2022, yang mana acara puncak anugerah ADWI akan dilaksanakan tanggal 30 Oktober …
Baca Selanjutnya »Sekda Nuryakin Hadiri Tabligh Akbar Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H. Nuryakin menghadiri pertemuan Tabligh Akbar Majelis Ta`lim dan Tadzkir Al Anwar dalam rangka Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di kediaman H. Ponimin Jalan Jati Palangka Raya, Senin (3/10/2022). Dalam sambutannya Sekda Nuryakin mengatakan bahwa Pemprov. Kalteng menyambut baik dan mengapresiasi kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW ini. “Ini merupakan kecintaan kita kepada junjungan kita …
Baca Selanjutnya »Sosialisasi Sehati Kesempatan UMKM untuk Mendapatkan Sertifikasi Halal
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Sosialisasi Program Sepuluh Juta Sertifikasi Halal Gratis ( Sehati ) bersama Ketua Satgas Halal Provinsi didampingi pendamping dari IAIN Aldy Pratama Putra, instansi terkait serta peserta dari UMKM di Kota Kuala Kapuas, pada Senin (3/9) pukul 09.30 WIB di Kantor Kementerian Agama Kapuas Jalan Tambun Bungai Kuala Kapuas. Hadir dalam acara Sosialisasi Ketua Satgas Halal Provinsi …
Baca Selanjutnya »Kasus Harian Covid-19 di Kalteng 2 Oktober 2022, Sembuh 4 Konfirmasi 1
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) mengeluarkan data perkembangan terbaru kasus Covid-19 di Kalteng, Minggu (2/10/2022) Pukul 16.00 WIB. Berdasarkan data yang rilis oleh Media Center Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kalteng, jumlah akumulasi data sampai dengan saat ini, pasien konfirmasi positif Covid-19 di Kalteng bertambah sebanyak 1 orang dengan total kasus …
Baca Selanjutnya »Satgas Pangan dan TPID Prov Kalteng Sidak Pasar Pantau Stok dan Harga Pangan
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Sebagai upaya menekan angka inflasi daerah, Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng H Nuryakin bersama Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) dan Tim Satgas Pangan Prov. Kalteng melakukan sidak pasar untuk memantau harga pangan di Pasar Besar Jalan A. Yani Palangka Raya dan Pasar Kahayan, Minggu (2/10/2022). Sekda mengatakan dari hasil pantauan hari ini stok barang masih aman dan …
Baca Selanjutnya »Diseperin Kalteng Siapkan 300 Paket Sembako Murah untuk Warga Keluarahan Marang Palangka Raya
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagperin) Prov. Kalteng Aster Bonawaty mewakili Gubernur Kalteng membuka Pasar Murah di Balai Basara, Kelurahan Marang, Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya, Minggu (2/10/2022). Pasar Murah ini digelar untuk menekan inflasi di Kalteng. Pada kesempatan tersebut, Aster Bonawaty mengatakan Pasar Murah ini merupakan kegiatan Operasi Pasar yang dilaksanakan akibat naiknya harga Bahan Bakar …
Baca Selanjutnya »Disdagperin Kalteng dan Dekranasda Gelar Bimtek Inovasi Produk Anyaman Purun
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagperin) Prov. Kalteng bersinergi dengan Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Prov. Kalteng menyelenggarakan kegiatan pembinaan dan pendampingan Industri Kecil Menengah (IKM) kerajinan purun melalui bimbingan teknis (bimtek) inovasi produk anyaman purun, bertempat di Aula Disdagperin Prov. Kalteng. Bimtek ini bertujuan untuk meningkatkan daya saing dan inovasi produk, yang dilaksanakan empat hari sejak …
Baca Selanjutnya »Yuas Elko Buka Kegiatan Uji Kompetensi Bagi Satpol PP yang Digelar BPSDM Kalteng
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Prov. Kalteng menyelenggarakan Uji Kompetensi (sertifikasi) Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Tahun 2022, bertempat di gedung Aula BPSDM Kalteng, Selasa (27/9/22). Uji Kompetensi digelar selama 3 hari mulai tanggal 27 s/d 29 September 2022. Adapun kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Staf Ahli Gubernur Kalteng Bidang Ekonomi, Keuangan dan …
Baca Selanjutnya »
NusaKalimantan.Com Kanal Informasi yang Lugas, Cerdas, Terpercaya