NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran menggelar ramah tamah dan jamuan santap malam bersama Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, Sekjen DPP PDI-P Hasto Kristiyanto, Gubernur Kalimantan Utara Brigjen. Pol. (Purn.) Zainal Arifin Paliwang serta Rektor Perguruan Tinggi Negeri se-Indonesia, bertempat di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalteng, Sabtu (16/7/2022) malam. Ramah …
Baca Selanjutnya »Kota Palangka Raya
Gedung UPR yang Baru Bertaraf Universitas Internasional
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka raya – Sejak di Lantik pada tahun 2018 melalui keputusan Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan No 509/M/KPT.KP/2018 tanggal 6 sebtember 2018 selalu membawa palsafah Huma Betang, yang mengedepankan musyawarah mufakat kesetaraan kejujuran dan kesetiaan dalam membawa UPR untuk lebih maju. Di universitas Palangkaraya menjadi tempat pembelajaran, penelitian dan pendidikan serta pengabdian masarakat yang konsisten, menyebabkan energi positif ke …
Baca Selanjutnya »Hari Jadi Central Borneo Souvenir Dekranasda Kalteng Dirayakan Bertepatan dengan Event Kalteng Expo 2022
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Hari Jadi Central Borneo Souvenir Dekranasda Prov. Kalteng ke-3 dirayakan bertepatan dengan Event Kalteng Expo 2022 di Arena Pameran Temanggung Tilung Kota Palangka Raya, Jumat (15/7/2022). Dalam acara tersebut, hadir Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan Setda Prov. Kalteng Leonard S. Ampung, didampingi Staf Ahli Gubernur Kalteng Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik, Herson B. Aden, Staf Ahli Gubernur Kalteng Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Pembangunan Yuas …
Baca Selanjutnya »Wagub Kalteng : Jadikan Lailatul Ijtima Ajang Menghidupkan Sunnah Rasulullah SAW
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo menghadiri acara Lailatul Ijtima yang digelar oleh Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama Prov. Kalteng, bertempat di Rumah Jabatan Wakil Gubernur Kalteng, Jumat (15/7/2022) malam. Mengawali sambutannya, Wagub H. Edy Pratowo menyampaikan Lailatul ijtima ini adalah malam berkumpul bersama untuk mendapatkan dan menghidupkan sunnah Nabi Rasulullah SAW, untuk bertukar ilmu …
Baca Selanjutnya »Ketua TP-PKK Ivo Sugianto Sabran Kunjungi Stand Kalteng Expo Kabupaten Lamandau
Palangka Raya – Ketua Tim Penggerak dan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) Ivo Sugianto Sabran kunjungi stand Kalteng Expo yang digelar di Temanggung Tilung Palangka Raya pada tanggal 12-16 Juli 2022. Stand yang dikunjungi Ketua TP-PKK salah satunya yakni stand milik Kabupaten Lamandau. Ivo nampak sangat antusias melihat batik hingga proses menenun. Untuk diketahui, tenun Ikat …
Baca Selanjutnya »Ivo Sugianto Sabran : Koperasi Wanita Salah Satu Faktor Penting Penggerak Ekonomi di Kalteng
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Ketua Tim Penggerak dan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) Ivo Sugianto Sabran menyampaikan salah satu kegiatan pemberdayaan perempuan yang bisa dilakukan adalah melalui usaha koperasi. “Koperasi yang selama ini dikenal sebagai pilar dari perekonomian bangsa merupakan pilihan tepat bagi kaum perempuan dalam meningkatkan kesejahteraan keluarga maupun kelompoknya. Selain itu koperasi memiliki peran …
Baca Selanjutnya »Stand Disbun Kalteng Ikut Meriahkan Kalteng Expo 2022
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Stand Dinas Perkebunan (Disbun) Prov. Kalteng ikut memeriahkan Kalteng Expo 2022 di Arena Pameran Temanggung Tilung Palangka Raya, yang dibuka pada Selasa (12/7/2022) malam oleh Wakil Gubernur Kalteng. Kegiatan Kalteng Expo 2022 yang diselenggarakan oleh Pemprov Kalteng bekerja sama dengan CV. Solagracia Production pada 12 – 16 Juli 2022 ini mengambil tema Pameran Nasional Unggulan, yang …
Baca Selanjutnya »Bapenda Kalteng Buka Layanan Samsat Keliling Semarakkan Kalteng Expo 2022
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Prov. Kalteng turut ambil bagian dalam menyemarakkan Event Kalteng Expo yang dimulai pada 12 – 16 Juli 2022, di Arena Pameran Temanggung Tilung Palangka Raya. Dalam Kalteng Expo tersebut Bapenda Prov. Kalteng membuka pelayanan pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) melalui loket penerimaan Samsat Keliling (Samkel). Salah satu petugas Samkel Seksi Cetak STNK Brigpol. Angga …
Baca Selanjutnya »Dinsos Kalteng Adakan Sinkronisasi Program Pemberdayaan TKSK se-Kalteng Tahun 2022
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dinas Sosial (Dinsos) Prov. Kalteng melaksanakan kegiatan sinkronisasi program pemberdayaan Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) di Aula Hotel Neo jalan Cilik Riwut KM 1, Palangka Raya, Rabu (13/7/2022). Plt Kepala Dinsos Prov. Kalteng Noor Halim dalam sambutannya mengatakan, maksud dari kegiatan ini adalah untuk memberi bekal tambahan dalam meningkatkan kemampuan dan keterampilan TKSK dalam melaksanakan tugas dan fungsinya …
Baca Selanjutnya »Dishub Kalteng Bagikan Minyak Goreng dan Helm Gratis Turut Meriahkan Kalteng Expo 2022
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Semenjak pandemi COVID-19 melanda, Provinsi Kalteng selama dua tahun tidak mengadakan kegiatan Kalteng Expo yang melibatkan masyarakat luas. Namun, pada tahun 2022 bertepatan dengan Hari Jadi Kalteng yang ke-65 tahun, Pemprov. Kalteng mulai mengadakan kembali kegiatan Kalteng Expo yang dibuka pada Selasa (12/7/2022). Dinas Perhubungan (Dishub) Prov. Kalteng bersama dengan mitra perhubungan yakni Balai Pengelola Transportasi …
Baca Selanjutnya »
NusaKalimantan.Com Kanal Informasi yang Lugas, Cerdas, Terpercaya