Sabtu , 3 Januari 2026

Kota Palangka Raya

Menteri P2MI Perkuat Kerja Sama dengan UMPR untuk Cetak SDM Unggul Kalteng

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) RI Mukhtarudin, melakukan kunjungan kerja ke Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR), Jumat (28/11/2025). Bertempat di Aula Kampus 3 UMPR, Jalan Ir. Soekarno, kegiatan ini bertujuan memperkuat sinergi antara pemerintah dan perguruan tinggi dalam menyiapkan Sumber Daya Manusia (SDM) unggul yang siap bersaing di pasar kerja global. Gubernur Kalimantan Tengah Agustiar Sabran, dalam …

Baca Selanjutnya »

Menteri P2MI Beri Kuliah Tamu di UPR Siapkan Mahasiswa Hadapi Persaingan Global

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Menteri Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) Mukhtarudin memberikan kuliah tamu kepada mahasiswa serta civitas akademika Universitas Palangka Raya (UPR) yang berlangsung di Aula Rahan, Jumat (28/11/2025). Kehadiran Menteri P2MI ini menjadi kesempatan bagi UPR untuk memperluas wawasan mahasiswa mengenai peluang dan tantangan kerja di kancah global. Rektor Universitas Palangka Raya Prof. Salampak menyampaikan apresiasi atas terselenggaranya kuliah tamu tersebut. …

Baca Selanjutnya »

Gubernur Kalteng Buka Jalan Sehat HUT ke-54 KORPRI

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah Agustiar Sabran secara resmi membuka kegiatan Jalan Sehat dan Senam Bersama dalam rangka memperingati HUT ke-54 KORPRI Tahun 2025 yang berlangsung di Halaman Kantor Gubernur Kalimantan Tengah, Jumat (28/11/2025). Dalam sambutannya, Gubernur mengapresiasi antusiasme ASN serta menegaskan bahwa kebugaran fisik penting untuk mendukung pelaksanaan tugas pelayanan publik. “Kesehatan adalah syarat utama untuk menjalankan tugas …

Baca Selanjutnya »

Edy Pratowo: Pendidikan Inklusif Jadi Fokus Pembangunan Kalteng

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah Edy Pratowo menegaskan bahwa sektor pendidikan menjadi prioritas utama Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah. Hal tersebut sesuai dengan Misi Kedua Gubernur dan Wakil Gubernur, yakni meningkatkan pendidikan untuk sumber daya manusia yang beretika melalui pendidikan inklusif, sesuai kaidah Belom Bahadat. Hal ini disampaikannya saat mendampingi Menteri Pemberdayaan Perlindungan Migran Indonesia (P2MI) Mukhtarudin dalam kunjungan …

Baca Selanjutnya »

Pemprov Kalteng Gelar Seni Budaya Peringati Hari Anak Se-Dunia 2025

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah Agustiar Sabran yang diwakili Plt. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Kalimantan Tengah Seniriaty, membuka secara resmi Gelar Seni Budaya dalam rangka memperingati Hari Anak Se-Dunia Tahun 2025, bertempat di Panggung Pertunjukan Terbuka UPT Taman Budaya, Jalan Temanggung Tilung XIII Palangka Raya, Rabu (26/11/2025). Dalam sambutannya, Gubernur Kalimantan Tengah Agustiar Sabran melalui Plt. Kepala Dinas …

Baca Selanjutnya »

DPRD Kalteng Sahkan Perda Perlindungan Penyandang Disabilitas

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Tengah secara resmi menetapkan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Inisiatif DPRD tentang Pelaksanaan Penghormatan, Perlindungan, dan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas menjadi Peraturan Daerah (Perda). Pengesahan tersebut dilaksanakan dalam Rapat Paripurna Ke-7 Masa Persidangan I Tahun Sidang 2025, bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Kalimantan Tengah, Rabu (26/11/2025). Rapat paripurna …

Baca Selanjutnya »

Dies Natalis UPR ke-62, Gubernur Kalteng Sambut Kehadiran Jamwas RI

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah Agustiar Sabran hadiri Kuliah Umum oleh Jaksa Agung Muda Pengawasan Kejaksaan Agung RI, Prof. (HC) Rudi Margono, dalam rangka Dies Natalis ke-62 Universitas Palangka Raya (UPR). Kegiatan berlangsung di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalteng, Rabu (26/11/2025). Acara turut dihadiri unsur Forkopimda Kalteng, Rektor UPR Prof. Salampak beserta jajaran, pimpinan perguruan tinggi, kepala perangkat daerah dan instansi …

Baca Selanjutnya »

Gubernur Kalteng Kukuhkan TKPSDA Sungai Kahayan Periode 2025–2030

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran resmi mengukuhkan Tim Koordinasi Pengelolaan Sumber Daya Air (TKPSDA) Wilayah Sungai Kahayan Prov. Kalteng Periode 2025–2030. Pengukuhan dilakukan oleh Plt. Sekretaris Daerah Provinsi Kalteng, Leonard S. Ampung, mewakili Gubernur Kalteng yang berlangsung di Aula Jayang Tingang (AJT) Lantai I Kantor Gubernur Kalteng, Rabu (26/11/2025). Leonard S. Ampung saat membacakan …

Baca Selanjutnya »

Gubernur Kalteng Hadiri Pengukuhan Guru Besar UIN Palangka Raya 2025

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran menghadiri Pengukuhan Guru Besar Universitas Islam Negeri (UIN) Palangka Raya Tahun 2025 yang digelar di Aula UIN Palangka Raya, Rabu (26/11/2025). Agenda pengukuhan tersebut dirangkaikan dengan Wisuda Sarjana XXXIX dan Magister XVI Tahun 2025. Dalam sambutannya, Gubernur H. Agustiar Sabran menyampaikan rasa bangga sekaligus ucapan selamat atas dikukuhkannya para …

Baca Selanjutnya »

Edy Pratowo: Semangat Keterbukaan Informasi Harus Terus Digelorakan

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah Edy Pratowo menegaskan bahwa semangat keterbukaan informasi publik harus terus digelorakan untuk membangun partisipasi serta meningkatkan kepercayaan masyarakat. Hal ini sejalan dengan amanat Pasal 28F UUD 1945 dan UU Nomor 14 Tahun 2008 yang menjamin hak setiap warga negara untuk memperoleh informasi. Pernyataan tersebut disampaikannya pada kegiatan Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Provinsi Kalimantan Tengah …

Baca Selanjutnya »