NUSAKALIMANTAN.COM, Barito Selatan – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo pimpin Upacara Peringatan Hari Jadi ke-65 Kabupaten Barito Selatan Tahun 2024, berempat di Kantor Bupati Barito Selatan, Sabtu (21/9/2024). Tema yang diusung pada Hari Jadi ke-65 Kabupaten Barito Selatan yaitu “Bersama Berkarya Mewujudkan Barito Selatan yang Maju dan Sejahtera”. Mengawali sambutannya saat membacakan sambutan tertulis Gubernur Kalteng, Wagub H. …
Baca Selanjutnya »Eksekutif & Legislatif
Ketua TP-PKK Ivo Sugianto Sabran Salurkan Bantuan 5000 Paket Sembako dari Pemprov Kalteng
NUSAKALIMANTAN.COM, Gunung Mas – Ketua Tim Penggerak dan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) Ivo Sugianto Sabran membuka pasar murah yang digelar diRumah Jabatan Bupati Gunung Mas, Sabtu (21/9/2024). Dalam sambutannya, Ketua TP-PKK Ivo Sugianto Sabran mengatakan bantuan ini merupakan bentuk kepedulian dari Gubernur H. Sugianto Sabran dan jajaran di Pemprov Kalteng agar masyarakatnya bisa mendapatkan sembako …
Baca Selanjutnya »Peningkatan Sinergitas Pemerintah Desa dan netralitas Dalam Pemilukada
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Dalam rangka meningkatkan sinergitas antara pemerintah desa yang terdiri dari kepala desa, perangkat dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) serta PKK untuk meningkatkan ekonomi desa serta kemandirian, Pemerintah Kecamatan Bataguh mengadakan kegiatan Kaji Tiru ke Provinsi Kalimantan Timur Sabtu (21/9) acara dilaksanakan di Aula Whez Prime Balikpapan Kalimantan Timur. Acara kaji tiru diikuti oleh sejumlah Aparatur Sipil …
Baca Selanjutnya »Antusias Masyarakat Senam Bersama Bacalon Bupati Kapuas Erlin Berkat
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati (Bacalon) dalam Pemilihan umum kepala daerah (Pemilukada) Kabupaten Kapuas Tahun 2024 – 2019 Erlin Hardi dan Alberkat Yadi (Erlin Berkat) menggelar acara Senam Sehat di Rumah H Mirwansyah ( H Imis); Jalan Trans Kalimantan KM 1 Kelurahan Mambulau Kecamatan Kapuas Hilir. Acara yang juga dihadiri oleh anggota Partai Pengusung dari …
Baca Selanjutnya »Pj Bupati Darliansyah Silaturrahmi ke Pulau Kupang Prihatin Kondisi Kantor Kelurahan
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Pj Bupati Kapuas Ir. H Darliansyah, M.Si., bersama rombongan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dalam kunjungan kerjanya pada Jumat (20/9) Pukul 12.00 WIB, diawali Shalat Jumat berjamaah di Mesjid Almubarak Kelurahan Pulau Kupang Kecamatan Bataguh. Setelah Jumatan acara dilanjutkan makan siang dirumah tokoh masyarakat H Guppi. Kemudian meninjau Keadaan Kantor Kelurahan Pulau Kupang yang mana pusat pelayanan …
Baca Selanjutnya »Resmob Polres Kapuas Mengamankan Pencuri Handphone
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Tim Resmob Sat Reskrim Polres Kapuas, mengamankan terlapor JN (46) yang dalam keseharian berprofesi sebagai buruh harian lepas. Pengamanan di Jalan Patih Rumbih depan Toko Serba 35.000 Kelurahan Selat Barat Kecamatan Selat Kabupaten Kapuas Provinsi Kalimantan Tengah. Selasa (17/9) pukul 14.30 WIB.Kapolres Kapuas AKBP Gede Pasek Muliadnyana, S.I.K., M.A.P., melalui Kasat Reskrim AKP Abdul Kadir Jailani, …
Baca Selanjutnya »Pernyataan Sikap Warga Bataguh Untuk Pemilukada Tetap Jaga Persatuan
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Setelah kegiatan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif secara tatap muka, pada Rabu (19/9) di Aula Kantor Desa Pulau Mambulau Jalan Sare Pulau RT 02, segenap tokoh masyarakat, tokoh agama, ketua ormas sebagai perwakilan masyarakat Kecamatan Bataguh mengucapkan pernyataan sikap. Pernyataan sikap dihadiri oleh Camat Bataguh Syuryadin, SH., pemberi materi Fredrik Timbung, SH., Peppy Lestari, SH., Komisioner Bawaslu Kapuas, …
Baca Selanjutnya »Desa Kantan Dalam Kini Berusia 43 Tahun, DPRD Pulpis Harapkan Semakin Maju
NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Pimpinan Sementara Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pulang Pisau, Ahmad Fadli Rahman mengharapkan, di usia Desa Kantan Dalam yang ke-43 tahun ini, terus berkembang dan maju. “Mudah-mudahan Desa Kantan Dalam ini terus berkembang dan menjadi desa yang maju begitu juga dengan desa-desa lainnya yang ada di Kabupaten Pulang Pisau lebih maju lagi,” kata Fadli. Legislator dari …
Baca Selanjutnya »Panwascam Bataguh Laksanakan Sosialiasi Pengawasan Partisipatif Jelang Pilkada Serempak
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Kapuas melalui Panitia Pengawas Pemilukada Kecamatan (Panwascam) Bataguh, melaksanakan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif secara tatap muka, pada Rabu (19/9) pukul 09.00 WIB di Aula Kantor Desa Pulau Mambulau Jalan Sare Pulau RT 02. Acara dihadiri oleh Camat Bataguh Syuryadin, SH., dan Fredrik Timbung, SH., keduanya adalah pemberi materi. Peppy Lestari, SH., Komisioner …
Baca Selanjutnya »Tim Kesenian Kalteng Berpartisipasi Acara Folklore Kota Lama 2024
NUSAKALIMANTAN.COM, Semarang – Tim Kesenian Kalimantan Tengah berpartisipasi dalam acara Folklore Kota Lama Tahun 2024 yang merupakan rangkaian kegiatan Festival Kota Lama Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (14/9/2024). Folklore Kota Lama Tahun 2024 mengusung tema “Nusantara In Harmony“, yang bermakna bahwa kekayaan adat istiadat tradisional yang ada di Indonesia dapat dipersatukan menjadi harmonis dan indah dalam bingkai Folklore Kota Lama di …
Baca Selanjutnya »
NusaKalimantan.Com Kanal Informasi yang Lugas, Cerdas, Terpercaya