Jumat , 23 Januari 2026

Eksekutif & Legislatif

Pemprov Kalteng dan OJK Gelar Coaching Clinic dan Rapat TPAKD Tahun 2026

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) bekerjasama dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Prov. Kalteng menggelar Coaching Clinic Triwulan III Tahun 2025 dan Rapat Pembahasan Rencana Program Kerja Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Tahun 2026. Kegiatan ini berlangsung di Aula Eka Hapakat (AEH) Lantai III Kantor Gubernur Kalteng, Jumat (31/10/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat koordinasi dan …

Baca Selanjutnya »

Gubernur Kalteng Hadiri Pelepasan Lulusan dan Pengukuhan Guru Besar UMPR Tahun 2025

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran menghadiri acara Pelepasan Lulusan dan Pengukuhan Guru Besar Universitas Muhammadiyah Palangka Raya (UMPR) yang berlangsung di Kalawa Convention Hall Palangka Raya, Jumat (31/10/2025). Acara ini diikuti oleh lebih dari 2.000 wisudawan dan wisudawati dari jenjang Diploma, Sarjana, dan Pascasarjana, serta dirangkai dengan Pengukuhan Guru Besar Bidang Pendidikan Teknologi Informasi …

Baca Selanjutnya »

Simposium Nasional Guru Sejarah Indonesia VII Resmi Dibuka

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Seminar Nasional Simposium Nasional Guru Sejarah Indonesia VII Tahun 2025 dengan mengusung tema Semarak Sejarah dan Budaya Sebagai Jembatan Menuju Indonesia Emas yang diselenggarakan oleh Asosiasi Guru Sejarah Indonesia (AGSI) resmi dibuka oleh Gubernur Kalimantan Tengah Agustiar Sabran yang diwakili oleh Staf Ahli Gubernur Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik Darliansjah, di Aula Hotel Neo, Palangka Raya, Kamis (30/10/2025). …

Baca Selanjutnya »

Balakar 545 Kapuas dan Relawan Lainnya Kehilangan Sosok Motivator H Suparman

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – H Suparman., S.IP., M.Si., Ketua Umum Balakar 545 Kapuas, Motivator bagi para musisi di Kuala Kapuas dan juga Pejabat dengan banyak menjabat seperti Camat Kapuas Timur dan Camat Selat, Kepala Bagian Umum Setda Kapuas, Kepala Dinas Pertambamgan dan Energi saat di tingkat Kabupaten ada dinas tersebut, Kepala Dinas Perdagangan Perindustrian dan Koperasi Usaha Kecil Menengah ( …

Baca Selanjutnya »

Wagub Edy Pratowo Resmikan Keberangkatan Kontingen Pelajar Kalteng ke Ajang Nasional

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah Edy Pratowo secara resmi melepas Kontingen Provinsi Kalimantan Tengah yang akan mengikuti Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS) XVII dan Pekan Paralimpik Pelajar Nasional (PEPARPENAS) XI Tahun 2025, bertempat di Aula Eka Hapakat, Kantor Gubernur Kalteng, Kamis (30/10/2025). Dalam sambutan Gubernur yang dibacakan oleh Wagub, disampaikan rasa bangga karena dapat berkumpul bersama para duta …

Baca Selanjutnya »

Asisten Administrasi Umum Setda Kalteng Sunarti Tutup Pelatihan Dasar CPNS Tahun 2025

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Asisten Administrasi Umum Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Kalimantan Tengah, Sunarti, secara resmi menutup kegiatan Pelatihan Dasar (Latsar) CPNS Golongan II Angkatan V dan VI serta Golongan III Angkatan XVI, XVII, XVIII, XIX, dan XX Tahun 2025, bertempat di halaman kantor BPSDM Prov. Kalteng, Kamis (30/10/2025). Dalam sambutannya, Sunarti menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada seluruh pihak yang …

Baca Selanjutnya »

Gubernur Agustiar Sabran Apresiasi Transformasi Digital PT Bank Kalteng

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah H. Agustiar Sabran menghadiri Malam Silaturahmi bersama Gubernur Kalimantan Tengah dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-64 PT Bank Kalteng yang digelar di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalteng, Rabu (29/10/2025). Dalam sambutannya, Gubernur menyampaikan ucapan selamat ulang tahun ke-64 kepada PT Bank Kalteng yang bertepatan pada tanggal 28 Oktober 2025. Ia berharap Bank …

Baca Selanjutnya »

Ribuan Warga di Maliku Bakal Teraliri Air Bersih PDAM

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Kabar gembira bagi masyarakat Kecamatan Maliku, Kabupaten Pulang Pisau, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng). Dimana, pemerintah kabupaten setempat melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR), akan membangun infrastruktur Perusahan Daerah Air Minum (PDAM). Bupati Pulang Pisau Kalimantan Tengah H Ahmad Rifa’i bersama Wakil Bupati H Ahmad Jayadikarta didampingi Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan …

Baca Selanjutnya »

Bupati Pulang Pisau Ikuti Rapat Bersama Kemenkopolhukam Bahas Konflik Sosial

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Bupati Pulang Pisau H Ahmad Rifa’i menghadiri dan sekaligus mengikuti rapat koordinasi penguatan sinergitas koordinasi penanganan konflik sosial  di Provinsi Kalimantan Tengah yang di laksanakan oleh Kemenkopolhukam RI, bertempat di ruang rapat Hotel Bahalap Palangka Raya, Kamis (30/10/2025). “Hari ini kita menghadiri acara dari Kementerian Koordinator Bidang Politik dan Keamanan Republik Indonesia (Kemenkopolhukam RI)  terkait penanganan …

Baca Selanjutnya »

45 Tahun Desa Tamban Luar Berikan Apresiasi Penghargaan

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Mengambil tema Dangan semangat kebersamaan mari kita rayakan HUT Desa Tamban Luar sebagai momentum untuk terus membangun dan menjaga persatuan. Diwujudkan oleh Pemerintah Desa Tambam Luar dengan memberikan penghargaan pada Tokoh maupun RW dan RT berprestasi. Acara dilaksanakan di Halaman Kantor Desa Tamban Luar Jalan Kolam Kiri Desa Tamban Luar Kecamatan Bataguh. Pada Rabu (29/10) pukul …

Baca Selanjutnya »