Sabtu , 24 Januari 2026

Eksekutif & Legislatif

Pj Bupati Pulpis Hadiri Rakor Penilaian KLA 2023 dan Persiapan KLA 2024

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Pj Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani menghadiri dan sekaligus membuka rapat koordinasi (Rakor) penyampaian hasil pelaksanaan penilaian KLA 2023 dan persiapan penilaian KLA 2024, di Aula Bepperida daerah setempat, Selasa (19/3/2024). Hadir dalam kegiatan tersebut Plt Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Kolarga Berencana (DP3AP2KB) Pulang Pisau, Hj Deni Widanarni, Kepala Bapperida …

Baca Selanjutnya »

Verifikasi Calon Penerima Bantuan Pasang Baru Lutrik ( BPBL) Gratis di Anjir Mambulau Barat

NUSAKALIMANTAN COM, Kuala Kapuas – Kebutuhan akan ketersediaan listrik dalam rumah tangga merupakan hal yang penting. Karena listrik sudah menjadi sumber kehidupan masyaraka. Namun keterbatasan kemampuan masyarakat untuk mendapatkan aliran dari jaringan listrik ini tidak sepenuhnya bisa terjangkau bagi masyarakat golongan rendah. Pemerintah melalui Dinas Pertambangan dan Energi ( Distamben ) memberikan layanan pemasangan listrik gratis. Distamben Provinsi Kalimantan Tengah …

Baca Selanjutnya »

Pemkab Pulpis Serahkan Bantuan Sembako ke Korban Banjir Desa Tumbang Nusa

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pulang Pisau melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan Dinas Sosial (Dinsos), menyerahkan bantuan sembako kepada warga terdampak banjir di Desa Tumbang Nusa, Kecamatan Jabiren Raya, daerah setempat, Senin (18/3/2024). Bantuan diserahkan langsung Pj Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani didampingi Sekda Pulang Pisau Tony Harisinta. Turut hadir Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada …

Baca Selanjutnya »

Pj Bupati Pulpis Nunu Andriani Hadiri Pasar Murah yang Dilaksanakan Pemprov Kalteng

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau, Hj Nunu Andriani menghadiri kegiatan pasar murah 2024, yanh dilaksanakan oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalteng di dua lokasi, yakni Kecamatan Jabiren dan Kecamatan Kahayan Hilir di Halaman Stadion HM Sanusi, daerah setempat, Senin (18/3/2024). “Agenda yang saya hadiri bersama para pejabat lingkup Pemkab Pulang Pisau tadi, yakni kunjungan kerja Pak H …

Baca Selanjutnya »

Serah Terima Jabatan Kepala Dinas Parbudpora Kapuas

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala KapuasAdanya Kepala Dinas definitif yang telah dilantik di Dinas Pariwisata Budaya Pemuda dan Olahraga (Parbudpora) Kabupaten Kapuas, maka dilaksanakan serah terima jabatan dari Plt Kepala Dinas Parbudpora Drs. Yunabuf kepada Dr. Dra.Apollonia, MA. Pada Senin (18/3) pukul 10.00 WIB. Acara di Kantor Diparbudpora Kabupaten Kapuas Jalan Tambun Bungai Kuala Kapuas.Perubahan tipe A menjadi Disparbudpora Kabupaten Kapuas, menjadikan perubahan …

Baca Selanjutnya »

Pj Bupati Pulpis Kunjungi Pasar Penyeimbang di Kahayan Kuala

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Sebagai salah satu upaya dalam penanganan inflasi daerah terutama menjaga kestabilan harga kebutuhan pokok di pasar rakyat, Pemerintah Daerah Kabupaten Pulang Pisau melalui Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah melaksanakan kegiatan Pasar Penyeimbang di Kecamatan Kahayan Kuala, Minggu (17/3/2024). Kegiatan pasar penyeimbang dibuka langsung oleh Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani. Pj …

Baca Selanjutnya »

Pembagian Bahan Pokok Tandai Pembukaan Kantor MSL

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Manning Selvage & Lee (MSL)  adalah perusahaan strategi periklanan di bawah Publicis Groupe yang terkenal di dunia karena kreativitas dan efisiensinya. Saat ini, MSL menyediakan berbagai layanan termasuk kreativitas periklanan, hubungan masyarakat, komunikasi keuangan, pemasaran berdasarkan pengalaman, manajemen acara langsung, dan pemasaran media sosial. Dalam kesempatan ini, MSL membuka cabang pertama di Kalimantan Tengah yaitu di …

Baca Selanjutnya »

Keberadaan 3,26 Gram diduga Sabu Seret Warga Mantangai ke Penjara

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Dalam suasana Ramadhan, Satresnarkoba Polres Kapuas Kamis (14/3) pukul 12.30 WIB, melakukan pengamanan terlapor diduga melakukan tindakan terkait Narkotika sebagaimana dimaksud dalam Pasal 114 ayat (1) Jo Pasal 112 ayat (1) Undang – Undang RI No. 35 Tahun 2009, tentang Narkotika. Kristal bening diduga sabu seberat 3,26 gram di mess karyawan no 85 PT GIJ (Graha …

Baca Selanjutnya »

Pelaku Pencurian HP Saat di Charge Diamankan Polisi

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Hati hati saat menchase Handphone, bila lengah bisa berpindah tangan. Baru baru ini Unit Resmob Satreskrim Polres Kapuas telah melakukan penangkapan di duga pelaku tindak pidana Pencurian dengan Pemberatan sebagaimana dimaksud dalam pasal 363 KUHPidana.Terlapor yang diamankan berinisial YS pria (28) warga Jalan Trans Kalimantan Desa Pulau Telo Baru Kecamatan Selat Kabupaten Kapuas. Melakukan tindak kejahatan …

Baca Selanjutnya »

Pemprov Kalteng Salurkan 1.420 Ton Beras Bansos Pasar Murah ke 14 Kabupaten/Kota dalam Program Ramadhan Berbagi

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Sekretaris Daerah (Sekda) Prov Kalteng H Nuryakin lepas Bantuan Sosial Kemanusiaan di Wilayah Provinsi Kalteng, bertempat di Depan Lobby Utama Kantor Gubernur Kalteng, Sabtu (16/3/2024). Saat membacakan sambutan tertulis Gubernur, Sekda mengatakan setiap datangnya Hari Besar Keagamaan seperti bulan suci Ramadhan dan Hari Raya Idulfitri, umat Muslim akan menyambut dengan penuh suka cita. “Datangnya Hari Besar …

Baca Selanjutnya »