NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalimantan Tengah menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Laut (KKPRL) di Pesisir Kalimantan Tengah Tahun Anggaran 2023. Kegiatan ini dibuka secara langsung oleh Kepala Dislutkan Prov. Kalteng Darliansjah di Aula Dislutkan Prov. Kalteng, Kamis (16/11/2023). Sosialisasi ini dilaksanakan dalam rangka menyamakan persepsi tentang pengelolaan dan pemanfaatan ruang laut sesuai dengan …
Baca Selanjutnya »Eksekutif & Legislatif
UPT Puskesmas Anjir Serapat Optimalisasi 4 Pelayanan Masyarakat
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – UPT Puskesmas Anjir Serapat yang berada di Jalan Trans Kalimantan KM 8 Desa Anjir Serapat Baru Kecamatan Kapuas Timur, yang merupakan fasilitasi layanan kesehatan yang berada di perlintasan jalan ramai dilalui berbagai jenis kendaraan. UPT Puskesmas Anjir Serapat melayani pemeriksaan kesehatan, rujukan, surat kesehatan serta lainnya. Puskesmas Anjir Serapat juga melayani berbagai program seperti periksa kesehatan …
Baca Selanjutnya »Pj Bupati Barsel H Deddy Winarwan Resmikan Perumda Tirta Barito
NUSAKALIMANTAN.COM, Barito Selatan – Dalam acara peresmian Perumdam Perusahaan Air Minum Tirta Kencana di kabupaten Barito Selatan, yang dihadiri oleh Pj Bupati Barsel Dr H.Deddy Winarwan, S.STP, M.Si, beserta Pokofimda, Kapolres Barsel AKBP Yusfandi Usman, S.I.K M.I.K, Dandim 1012-BTK, Kejari Barsel, Pimpinan Bank BRI cabang Buntok, Pimpinan Bank Kalteng, Pimpinan Bank Mandiri , Pimpinan Bank BNI cabang Buntok dan Pimpinan …
Baca Selanjutnya »Kanwil Kemenkumham Kalteng Laksanakan Pendampingan Pembahasan Raperda Bersama DPRD Kabupaten Barito Timur
NUSAKALIMANTAN.COM, Tamiang Layang – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah yang dalam hal ini diwakili oleh Perancang Peraturan Perundang (Nor Asriadi, Paulus dan Irma Violin) menghadiri rapat pembahasan Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Barito Timur tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Selasa (17/10/2023). Kegiatan rapat pembahasan yang dibuka langsung oleh Pimpinan DPRD Kabupaten Barito Timur dan dihadiri oleh Anggota …
Baca Selanjutnya »Residivis Narkoba Diciduk Polisi dengan 25,09 Gram Berpura-pura Pingsan
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Satresnarkoba Polres Kapuas Selasa (14/11) Pukul 15.30 WIB, melakukan pengungkapan Tindak Pidana narkotika, sebagaimana pasal 114 ayat (2) Jo pasal 112 ayat (2) undang-undang RI no. 35 tahun 2009. Temoat Kejadian Perkara (TKP) rumah IBAT Jalan Kapuas Seberang II Kelurahan Barimba Kecamatan Kapuas Hilir. Terlapor yang diamankan adalah IBAT pria (33) warga Jalan Kapuas Seberang II …
Baca Selanjutnya »Sosialisasi Optimalisasi Fungsi LSRT Puskesos Kapuas Tahun 2023
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Masalah sosial yang ditemui didalam kehidupan masyarakat beranega ragam. Penanganan juga perlu dilakukan baik oleh pemerintah maupun keterlibatan masyarakat. Dinas Sosial Kabupaten Kapuas bersama dengan Pemerintah Kecamatan Pulau Petak melakukan sosialisasi pada Rabu (16/11) pukul 10.00 WIB di Aula Kantor Camat Pulau Petak Jalan Sei Tatas Hilir RT 01 Kecamatan Pulau Petak. Hadir dalam Sosialisasi yang …
Baca Selanjutnya »Wagub Edy Pratowo Buka secara Resmi Penyuluhan dan Bimbingan Penyiapan Tenaga Kerja Siap Pakai
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng Edy Pratowo membuka secara resmi Kegiatan Penyuluhan dan Bimbingan Penyiapan Tenaga Kerja Siap Pakai Bagi Mahasiswa di Kalimantan Tengah Tahun 2023, bertempat di Aula Jayang Tingang (AJT) Kantor Gubernur Kalteng, Selasa (14/11/2023). Gubernur Kalteng dalam sambutannya yang dibacakan oleh Wagub Edy Pratowo mengatakan, pengangguran merupakan akumulasi dari permasalahan-permasalahan klasik. Hulu pengangguran bukan …
Baca Selanjutnya »Diskominfosantik Gelar Pendampingan Implementasi Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Integrasi Prahum melalui Simphoni
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Asisten Bidang Administrasi Umum Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Tengah (Setda Prov. Kalteng) Sri Suwanto mewakili Sekretaris Daerah Prov. Kalteng membuka secara resmi acara Pendampingan Penyelesaian Implementasi Penyesuaian Penetapan Angka Kredit Integrasi Jabatan Fungsional Pranata Hubungan Masyarakat (Humas) melalui Sistem Informasi Manajemen Pranata Humas yang Profesional dan Inovatif (Simphoni). Kegiatan ini berlangsung di Hotel Neo Palangka Raya, …
Baca Selanjutnya »Dorong Minat Masyarakat Konsumsi Ikan, Dislutkan Kalteng Bagikan Ikan Segar ke Panti Asuhan
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalteng Sugianto Sabran memberikan perhatian khusus pada peningkatan konsumsi protein untuk kesehatan masyarakat dengan mendorong minat masyarakat dalam mengonsumsi ikan yang memiliki kandungan gizi yang sangat bagus. Selain untuk kecukupan gizi warga, gerakan ini dilakukan untuk menggeliatkan sektor perikanan daerah. Sebagai bukti keseriusan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah dalam meningkatkan konsumsi ikan di masyarakat dari tahun …
Baca Selanjutnya »Biro Organisasi Gelar Asistensi Penginputan Data SOTK dan Kebutuhan ASN
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Biro Organisasi Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Tengah menyelenggarakan Asistensi Penginputan Data Susunan Organisasi Tata Kerja (SOTK) dan Kebutuhan Aparatur Sipil Negara (ASN) melalui aplikasi Sistem Informasi Aparatur Sipil Negara (SIASN). Kegiatan yang berlangsung di Aula Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Tengah, Senin (13/11/2023). Hal ini bertujuan untuk mempercepat pelaksanaan penginputan data pada SIASN. Dalam kesempatan …
Baca Selanjutnya »
NusaKalimantan.Com Kanal Informasi yang Lugas, Cerdas, Terpercaya