Sabtu , 24 Januari 2026

Eksekutif & Legislatif

Mahasiswa KKN UPR Serahkan Bak Sampah ke SMP 2 Kapuas Hilir Satu Atap

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Sebagai perwujudan tri dharma perguruan tinggi, yaitu melakukan pengabdian pada masyarakat. Diaktualisasikan melalui kepedulian akan kebersihan lingkungan, Mahasiswa KKN UPR memberikan bak sampah kepada SMP 2 Kapuas Hilir Satu Atap. Diserahkan pada Kepala Sekolah H Samsul Bahri, S.Pd., M.Pd., pada saat upacara bersama dengan pembina upacara Kepala Desa Bakungin Syahrani. Para Mahasiswa yang mengikuti KKN UPR …

Baca Selanjutnya »

KPK RI Sosilisasi Anti Korupsi di Lingkungkan Pemerintahan Kabupaten Barsel

NUSAKALIMANTAN.COM, Barito Selatan– Pejabat Bupati Barito Selatan Dr H.Deddy Winarwan, S.STP M.Si hadiri Rapat Koordinasi Program Piloting Pencegahan Korupsi di Lingkungan Pemerintahan Kabupaten Barito Selatan, bersama dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bidang Koordinasi dan Supervisi, dihadiri Wakil Ketua DPRD Barsel, Sekertaris Daerah, Plt Inspektor Daerah, Kepala Bapeda, Kepala BPKAD, Kadis PUPR, Kadis BPMDES, acara tersebut dilaksanakanbdi aula kantor Bappeda Kabupaten …

Baca Selanjutnya »

Yuas Elko Ingatkan TPID Jangan Lalai Waspadai Kenaikan Inflasi di Kalteng

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Staf Ahli (Sahli) Gubernur Kalteng Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Yuas Elko hadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi Daerah secara virtual dari Ruang Rapat Bajakah Kantor Gubernur Kalteng, Senin (24/7/2023). Rakor kali ini dipimpin oleh Sekjen Kemendagri Suhajar Diantoro. Suhajar Diantoro dalam arahannya mengatakan sampai dengan minggu ini, kenaikan harga cabai merah ada di enam provinsi, …

Baca Selanjutnya »

Dua ASN BPBPK Kalteng Ikuti Diklat di Ciracas, Ahmad Toyib : Damkar Harus Terampil dan Terlatih

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dalam rangka meningkatkan mutu dan kemampuan Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam hal penanggulangan kebakaran, Badan Penanggulangan Bencana dan Pemadam Kebakaran (BPBPK) Provinsi Kalimantan Tengah telah mengirimkan ASN nya untuk mengikuti Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Pemadam Kebakaran di Pusdiklat Pemadam Kebakaran, Ciracas, Jakarta Timur pada tanggal 9 sampai dengan 18 Juli 2023 “Sebanyak dua orang ASN dari …

Baca Selanjutnya »

Berita Acara Persetujuan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Kalteng 2022 Ditandatangani Bersama

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo bersama DPRD Kalteng melakukan penandatanganan berita acara Persetujuan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Kalteng 2022. Penandatanganan dilakukan saat Wagub H Edy Pratowo menghadiri secara langsung Rapat Paripurna (Rapur) ke-8 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2023 DPRD Prov. Kalteng, bertempat di ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Kalteng, Senin (24/7/2023). Rapur ke-8 …

Baca Selanjutnya »

Asisten Ekbang : Provinsi Kalteng Berkontribusi Besar Bagi Devisa Negara

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Ekbang) Setda Prov. Kalteng Sri Widanarni mewakili Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng buka kegiatan Sosialisasi Layanan Platform Inaexport dan Asuransi Ekspor, yang diselenggarakan di Hotel Best Western Palangka Raya, Selasa (25/7/2023). Saat membacakan sambutan Sekda, Sri Widanarni menyampaikan apresiasi atas terselenggaranya kegiatan ini dan berharap sosialisasi ini dapat memberikan gambaran dan pengetahuan …

Baca Selanjutnya »

Suhaemi : Diperlukan Komitmen untuk Meningkatkan Fungsi Kinerja Posyandu

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Staf Ahli Gubernur Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia (KSDM) Suhaemi mewakili Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) membuka secara resmi Kelompok Kerja Operasional Pembinaan Pos Pelayanan Terpadu (Pokjanal Posyandu) tingkat Prov. Kalteng tahun 2023, bertempat di Swiss Belhotel Danum Palangka Raya, Selasa (25/7/2023). Mengawali sambutannya, Suhaemi saat membacakan sambutan tertulis Sekda Prov. Kalteng mengatakan …

Baca Selanjutnya »

DPMDes Kalteng Gelar Rakor Tim PPBDes Se Kalteng Guna Percepat Penyelesaian Batas Desa

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dalam rangka percepatan penyelesaian batas desa, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMDes) Prov. Kalteng menggelar Rapat Koordinasi Tim Penetapan dan Penegasan Batas Desa se Kalimantan Tengah yang dilaksanakan tanggal 25 – 26 Juli 2023, bertempat di Aula Aula TP-PKK Prov. Kalteng Palangka Raya, Selasa (25/7/2023). Sekda Prov. Kalteng dalam sambutannya yang dibacakan oleh Kepala Dinas Pemberdayaan …

Baca Selanjutnya »

Ulang Tahun PWRI ke 61 Kapuas Pertama yang Dirayakan di Kalimantan Tengah

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Persatuan Weredatama Republik Indonesia (PWRI) yang dibentuk pada 24 Juli 1962 di kota Yogyakarta ini sangat dibutuhkan untuk kembali membina persatuan dan kesatuan bangsa. Senin (24/7) perayaan Hari Ulang Tahun ( HUT) dilaksanakan di Gedung Lawang Kameloh Jalan Kartini Kuala Kapuas. Hadir dalam acara HUT ini Ketua PWRI Kalimantan Tengah Sipet Harmanto, MSc, Plt. Bupati Kapuas …

Baca Selanjutnya »

Pemkab Barsel Rakorda Bersama Forkompimda tentang Karhutla dan Harga Bahan Pokok

NUSAKALANTAN.COM, Barito Selatan – Pemerintah Daerah Kabupaten Barito Selatan melaksanakan Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) bersama dengan Forkopimda pemerintah kabupaten Barsel, yang di hadiri oleh pihak Polres Barsel, Kodim 1012-BTK, Kejari Barsel, Ketua Pengadilan Negeri Buntok dan seluruh camat dikabupaten Barsel, tentang isu strategi dari pemerintah daerah, TNI, POLRi dan tokoh agama, tokoh masyarakat, terkait dengan penanganan Karhutla dan harga beras …

Baca Selanjutnya »