NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Upaya penegakan Hukum dan pemberantasan korupsi oleh Cabjari Kapuas di Palingkau mendapat dukungan dari masyarakat. Ditandai dengan sejumlah karangan bunga yang berjejer sebelum pintu masuk Kantor Cabang Kejaksaan Negeri Kapuas di Palingkau ini. Apresiasi ini karena Pasukan berseragam coklat ini berhasil dalam mengusut tuntas dugaan tindak pidana korupsi pungutan desa dalam pembuatan Surat Pernyataan Tanah (SPT) …
Baca Selanjutnya »Eksekutif & Legislatif
Mantan PHL Satlantas Polres Kapuas Buat dan Edarkan SIM Palsu
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – T seorang Pria (36) warga Jalan KS Tubun Kuala Kapuas, diamankan oleh Polres Kapuas karena diduga telah membuat dan mengedarkan SIM Palsu. Tempat terlapor melakukan pembuatan SIM seolah asli tapi palsu ini di kediamannya Jalan KS Tubun RT 02 Kuala Kapuas. Kapolres Kapuas AKBP Manang Soebeti SIK MSi melalui Kasat Reskrim Polres Kapuas AKP Kristanto Situmeang …
Baca Selanjutnya »Gubernur Kalteng Tinjau Potensi Wisata dan Perikanan di Barsel
NUSAKALIMANTAN.COM, Barito Selatan – Sebagai upaya pemerintah untuk mengembangkan potensi alam dan perikanan, Gubernur Kalimantan Tengah H. Sugianto Sabran meninjau Danau Sadar di kecamatan Dusun Selatan, Kabupaten Barsel, Selasa (14/12/2021). Dalam Kunjungan Kerja ke wilayah DAS Barito, Gubernur Kalimantan Tengah H. Sugianto Sabran tinjau Wisata Alam Danau Sadar yang disambut oleh Bupati Barito Selatan H. Eddy Raya Samsuri bersama dengan …
Baca Selanjutnya »MUSORKAB KONI Barsel Berjalan Tertib dan Lancar, Ida Riyani Terpilih Sebagai Ketua
NUSAKALIMANTAN.COM, Barito Selatan – Komite Olah Raga Nasional Indonesia (KONI) Barito Selatan melaksanakan Musyawarah Olah Raga Kabupaten (MUSORKAB) bersama dengan Pengurus Cabor yang dilaksanakan di Aula Hotel Lutfan Buntok Kota, Kecamatan Dusun Selatan, Senin (13/12/2021). “Sebanyak 23 perwakilan Cabang Olah Raga (CABOR) sekabupaten Barito Selatan melaksanakan Musorkab bersama dengan Pengurus KONI Barito Selatan, kegiatan tersebut berjalan dengan aman dan lancar …
Baca Selanjutnya »Anggota DPRD Kapuas Saksikan Penyerahan Bantuan untuk RKM dan Serap Aspirasi Pendidik
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Bantuan untuk Rukun Kematian (RKM) berupa alat alat perlengkapan pelaksanaan pemandian jenazah dari pemerintah diserahkan oleh Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kapuas Budi Kurniawan. Lokasi penyerahan peralatan Rukun Kematian ( RKM ) yaitu Desa Anjir Mambulau Barat dan Anjir Mambulau Tengah Kecamatan Kapuas Timur. Pada saat penyerahan, hadir anggota DPRD Kabupaten Kapuas H Akhmad Baihaqi. Anggota DPRD …
Baca Selanjutnya »Soal 8 Aliran Kepercayaan di Pulang Pisau, Ini Penjelasan Ketua MUI
NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Pernyataan Sekretaris Daerah Kabupaten Pulang Pisau soal 8 aliran kepercayaan yang ada di wilayah Kabupaten Pulang Pisau mendapat tanggapan dari Ketua MUI Kabupaten Pulang Pisau KH Suriyadi SPd I MM. Menurutnya 8 aliran tersebut adalah aliran kepercayaan atau paham keagamaan yang diawasi pemerintah daerah. Bukan berarti 8 aliran tersebut sesat. Sebab membutuhkan kajian mendalam untuk menyebutkan …
Baca Selanjutnya »Pasar Senin Jadi Sasaran Vaksinasi Selanjutnya di Kapuas Timur
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Untuk sasaran vaksinasi berikutnya, Kapolsek Kapuas Timur beserta Anggota dengan lintas Sektor terkait di Kecamatan Kapuas Timur, melaksanakan vaksinasi mobile dengan memeriksa Kartu Vaksin pengunjung dan pedagang Pasar Senin Trans Kalimantan KM 10,5 Desa Anjir Serapat Tengah Kecamatan Kapuas Timur, Senin (13/12) pukul 07.00 sampai 09.00 WIB. Dalam vaksinasi tersebut hadir langsung Kapolsek Kapuas Timur Iptu …
Baca Selanjutnya »Kafilah Kahayan Hilir Juara Umum MTQ X Tingkat Kabupaten Pulpis
NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Musabaqah Tilawatil Qu’ran (MTQ) ke X Tingkat Kabupaten Pulang Pisau Tahun 2021 telah ditutup dengan penyerahan hadiah berupa tropy, piagam dan uang pembinaan bagi para peserta yang berhasil meraih predikat juara. Sukses meraih juara umum pertama dalam kegiatan lomba tersebut yakni Kafilah dari Kecamatan Kahayan Hilir. Disusul Kecamatan Pandih Batu sebagai juara umum kedua, dan Kecamatan …
Baca Selanjutnya »Tiga Desa Disambangi Cabjari Palingkau Dalam Suasana Hakordia
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Setelah melaksanakan penindakan (represif) di Desa Dadahup pada Kamis (9/12) memeriksa dan melakukan penahanan terhadap tersangka GS yang diduga melakukan tindak pidana korupsi, kini giliran Jaksa Cabjari Kapuas di Palingkau melaksanakan pencegahan (preventif) di tiga desa sekaligus. Amir Giri Muriawan SH MH Kepala Cabang Kejaksaan Negeri ( Kacabjari ) Kapuas di Palingkau mengatakan, masih dalam rangkaian …
Baca Selanjutnya »Dua Desa di Kecamatan GBA Laksanakan Vaksin di Satu Lokasi
NUSAKALIMANTAN.COM, Barito Selatan – Untuk melaksanakan program pemerintah agar percepatan Vaksinasi Massal Covid-19 Desa Baruang dan Desa Wungkur Baru menyelenggarakan Vaksin Massal tahap 1 dan tahap 2 yang berlokasi di halaman Kantor Pemerintah Desa Wungkur Baru Kecamatan Gunung Bintang Awai (GBA). “Dalam membantu Program Pemerintah percepatan Vaksinasi 2 Desa ini saling membantu untuk menyelenggarakan kegiatan tersebut dalam segi mengangkut masyarakat …
Baca Selanjutnya »
NusaKalimantan.Com Kanal Informasi yang Lugas, Cerdas, Terpercaya