NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Tim Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kalimantan Tengah melalui Satgas Penanganan Covid-19 Pusat menyampaikan Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) menerbitkan izin penggunaan darurat (Emergency Use of Authorization/EUA) bagi vaksin Sinopharm sebagai vaksin booster. Hal ini membuat Sinopharm menjadi vaksin keenam yang direkomendasikan menjadi booster di Indonesia. Vaksin Sinopharm merupakan booster homolog, atau hanya untuk orang …
Baca Selanjutnya »Kota Palangka Raya
Gubernur Kalteng Tindaklanjuti Arahan Presiden
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran pimpin Rapat Perkembangan Kasus Covid-19 dan Upaya Penanganan dan Pencegahan di Prov. Kalteng, bertempat di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalteng, Senin (7/2/2022). Pertemuan ini merupakan Rapat Tindak Lanjut Arahan Presiden RI antara Pemprov. Kalteng dengan Pemerintah Kabupaten/Kota se-Kalteng tentang Penanganan Pandemi Covid-19 di Kalteng. Dalam arahannya, Gubernur H Sugianto Sabran menyampaikan berdasarkan …
Baca Selanjutnya »Ini Arahan Presiden kepada Kepala Daerah Hadapi Lonjakan Covid-19 di Indonesia
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran menghadiri Pertemuan bersama Gubernur serta Bupati/Wali Kota se-Indonesia. Pertemuan secara Hybrid tersebut dihadiri Gubernur Kalteng secara virtual dari Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalteng, Senin (7/2/2022). Pertemuan ini dalam rangka mendengarkan langsung Arahan Presiden RI tentang Penanganan Pandemi Covid-19. Dalam arahannya, Presiden Joko Widodo menyampaikan pandemi belum sepenuhnya berakhir, meskipun di Tahun 2020-2021 …
Baca Selanjutnya »Kasus Covid-19 Naik Lagi, Gubernur Kalteng Terbitkan SE
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H Sugianto Sabran menerbitkan Surat Edaran (SE) nomor 443.1/07/Satgas Covid-19 tanggal 4 Februari 2022 tentang Peningkatan Penanganan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di Wilayah Prov. Kalteng. SE tersebut ditujukan kepada Bupati/Wali Kota se-Kalteng. Surat Edaran ini dikeluarkan dengan memperhatikan perkembangan penyebaran Covid-19 yang cenderung mengalami peningkatan dan adanya penyebaran virus covid-19 varian …
Baca Selanjutnya »Tambah 58 Kasus Konfirmasi di Kalteng, Palangka Raya Paling Tinggi
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Tim Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kalimantan Tengah menyampaikan jumlah akumulasi data sampai dengan hari ini Minggu, 06 Februari 2022, pasien konfirmasi positif Covid-19 di Kalimantan Tengah ada penambahan sebanyak 58 orang. Tertinggi terjadi di Kota Palangka Raya mencapai 35 orang. Sehingga total menjadi 46961 orang. Pasien dinyatakan sembuh ada penambahan sebanyak 6 orang, sehingga total menjadi …
Baca Selanjutnya »H Nuryakin Sudah Jalani Putusan MA, dan Berhak Ikuti Seleksi JPT Madya
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Terjawab sudah kisruh soal seleksi terbuka pengisian Jabatan Pimpinan Madya Sekretaris Daerah Provisi Kalimantan Tengah. Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) telah memberikan jawaban atas pengaduan Sdr. Batuah beberapa waktu lalu, yang mengklaim keikutsertaan Nuryakin dalam seleksi tersebut tidak sah. Surat jawaban Komisi ASN terhadap laporan tersebut tertuang dalam surat nomor : 432/KASN/2/2021 tanggal 2 Februari 2022, …
Baca Selanjutnya »Tetap Jaga Prokes! Kasus Covid-19 di Kalteng Tambah 40 Orang
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Tim Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kalimantan Tengah menyampaikan jumlah akumulasi data sampai dengan hari ini Sabtu, 05 Februari 2022, pasien konfirmasi positif Covid-19 di Kalimantan Tengah ada penambahan sebanyak 40 orang, sehingga total menjadi 46903 orang. Pasien dinyatakan sembuh tidak ada penambahan, sehingga total tetap menjadi 45156 orang. Dan pasien dinyatakan meninggal dunia tidak ada penambahan, …
Baca Selanjutnya »Gubernur Kalteng Prioritaskan Program Nasional Food Estate
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Pj Sekda Kalteng H Nuryakin melalui Asisten Administrasi Umum Lies Fahimah menegaskan Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran sangat memprioritaskan kesuksesan program nasional Food Estate. Gubernur Kalteng bahkan telah menetapkan sasaran produksi komoditas pertanian setiap tahunnya agar tujuan program nasional Food Estate sebagai lumbung pangan nasional dapat tercapai. Ditambahkan Lise Fahimah, Kalteng dipilih Presiden RI Joko Widodo …
Baca Selanjutnya »Kepala OJK Kalteng Apresiasi Ketua Dekranasda Inisiasi Lapak Kuliner Gratis
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Otto Fitriandy mengapresiasi inovasi program Lapak Kuliner Gratis untuk para pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) yang sudah dilakukan oleh Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kalteng Ivo Sugianto Sabran. Program yang sudah berjalan dari tahun 2019 ini menyediakan fasilitas lapak gratis di halaman Gedung Central …
Baca Selanjutnya »Ini Manfaat Vaksin Booster Menurut Satgas Covid-19 Kalteng
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Tim Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kalimantan Tengah melalui Satgas Penanganan Covid-19 Pusat menyampaikan bahwa Indonesia akan memulai program vaksinasi dosis ketiga atau booster pada Rabu, 12 Januari 2022 lalu. Program ini salah satu bentuk upaya lanjutan dari vaksinasi primer atau dosis penuh bagi 1 kali atau 2 kali suntik tergantung jenis vaksinnya. Vaksinasi booster ialah upaya …
Baca Selanjutnya »