Jumat , 24 Oktober 2025

Eksekutif & Legislatif

Baru Hirup Udara Bebas Residivis Kasus Penipuan Berulah Lagi

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Unit Resmob Satreskrim Polres Kapuas dibackup Unit Resmob Polres Paser telah menangkap diduga pelaku Tindak Pidana Penipuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 372 KUHPidana. Terlapor yang diamankan HAD pria (42) warga Jalan Tjilik Riwut no.16 Selat Hulu Kecamatan Selat Kabupaten Kapuas. terlapor diamankan pada Rabu (15/11) pukul 01.00 WITA di Desa Tabru Kecamatan Batu Engau Kabupaten Paser …

Baca Selanjutnya »

Gubernur Cup Kejuaraan Pencak Silat 2023 Resmi Dibuka

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Staf Ahli (Sahli) Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Bidang Kemasyarakatan dan SDM Suhaemi mewakili Gubernur Kalteng membuka secara resmi Gubernur Cup Kejuaraan Pencak Silat Se-Kalteng Tahun 2023, bertempat di GOR Indoor Sebaguna Palangka Raya, Kamis (16/11/2023). Sahli KSDM Suhaemi saat membacakan sambutan tertulis Gubernur Kalteng menyampaikan kegiatan Gubernur Cup Kejuaraan Pencak Silat Se-Kalteng Tahun 2023 ini dilaksanakan …

Baca Selanjutnya »

Plt Dir RSUD dr Doris Sylvanus : Pelayanan RSDDS Terus Dilakukan Perbaikan

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Plt. Direktur RSUD dr. Doris Sylvanus (RSDDS) Ady Fradita dan jajarannya melaksanakan Pertemuan dengan Dewan Pengawas Badan Layanan Umum Daerah (BLUD), di Aula 1a dan 1b Diklit Lt. 2 RSDDS, Kamis (16/11/2023). Pertemuan yang juga dihadiri oleh Kepala Dinas Kesehatan Prov. Kalteng Suyuti Syamsul ini diadakan guna mengevaluasi serta membahas anggaran yang tertuang di dalam Rencana …

Baca Selanjutnya »

Wagub Kalteng Buka Rakor DBH Sawit Tahun 2023

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo buka Rapat Koordinasi (Rakor) Dana Bagi Hasil (DBH) Sawit Tahun 2023, yang dilaksanakan di M Bahalap Hotel Palangka Raya, Jumat (17/11/2023). Dalam sambutannya Wagub mengatakan DBH Sawit adalah bagian dari Transfer Ke daerah (TKD) yang dialokasikan berdasarkan persentase atas pendapatan dari bea keluar dan pungutan ekspor atas kelapa sawit, minyak …

Baca Selanjutnya »

Badan Kesbangpol Kalteng Gelar Presentasi Rancangan Aplikasi Sistem Informasi Ketahanan Ekonomi, Kerawanan Sosial dan Sistem Informasi Hitung Pemilu-Pilkada 2024

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Prov. Kalteng menggelar Presentasi Rancangan Aplikasi Sistem Informasi Ketahanan Ekonomi, Kerawanan Sosial dan Sistem Informasi Hitung Pemilu-Pilkada 2024, bertempat di Ruang Video Conference (Vicon) Badan Kesbangpol Prov. Kalteng, Jumat (17/11/2023). Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Prov. Kalteng Katma F. Dirun dalam sambutannya menyampaikan bahwa dalam rangka mendukung pelaksanaan Program Kegiatan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah …

Baca Selanjutnya »

Percepatan Penurunan Angka Kematian Ibu, Dinkes Kalteng Bentuk Tim AMP-SR

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Pertemuan Pembentukan Tim Audit Maternal Perinatal Surveilans dan Respon (AMP-SR) Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah, bertempat di Swiss-BelHotel Danum Palangka Raya, Rabu (15/11/2023). Dalam sambutannya, Kepala Dinas Kesehatan Prov. Kalteng Suyuti Syamsul mengatakan bahwa kematian ibu dan bayi di Indonesia masih tinggi, dan lima Provinsi penyumbang 50% kematian ibu dan bayi yaitu Jawa Barat, …

Baca Selanjutnya »

Dislutkan Kalteng Gelar Sosialisasi Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Laut di Pesisir Provinsi Kalimantan Tengah

NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Provinsi Kalimantan Tengah menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Laut (KKPRL) di Pesisir Kalimantan Tengah Tahun Anggaran 2023. Kegiatan ini dibuka secara langsung oleh Kepala Dislutkan Prov. Kalteng Darliansjah di Aula Dislutkan Prov. Kalteng, Kamis (16/11/2023). Sosialisasi ini dilaksanakan dalam rangka menyamakan persepsi tentang pengelolaan dan pemanfaatan ruang laut sesuai dengan …

Baca Selanjutnya »

UPT Puskesmas Anjir Serapat Optimalisasi 4 Pelayanan Masyarakat

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – UPT Puskesmas Anjir Serapat yang berada di Jalan Trans Kalimantan KM 8 Desa Anjir Serapat Baru Kecamatan Kapuas Timur, yang merupakan fasilitasi layanan kesehatan yang berada di perlintasan jalan ramai dilalui berbagai jenis kendaraan. UPT Puskesmas Anjir Serapat melayani pemeriksaan kesehatan, rujukan, surat kesehatan serta lainnya. Puskesmas Anjir Serapat juga melayani berbagai program seperti periksa kesehatan …

Baca Selanjutnya »

Pj Bupati Barsel H Deddy Winarwan Resmikan Perumda Tirta Barito

NUSAKALIMANTAN.COM, Barito Selatan – Dalam acara peresmian Perumdam Perusahaan Air Minum Tirta Kencana di kabupaten Barito Selatan, yang dihadiri oleh Pj Bupati Barsel Dr H.Deddy Winarwan, S.STP, M.Si, beserta Pokofimda, Kapolres Barsel AKBP Yusfandi Usman, S.I.K M.I.K, Dandim 1012-BTK, Kejari Barsel, Pimpinan Bank BRI cabang Buntok, Pimpinan Bank Kalteng, Pimpinan Bank Mandiri , Pimpinan Bank BNI cabang Buntok dan Pimpinan …

Baca Selanjutnya »

Kanwil Kemenkumham Kalteng Laksanakan Pendampingan Pembahasan Raperda Bersama DPRD Kabupaten Barito Timur

NUSAKALIMANTAN.COM, Tamiang Layang – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah yang dalam hal ini diwakili oleh Perancang Peraturan Perundang (Nor Asriadi, Paulus dan Irma Violin) menghadiri rapat pembahasan Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Barito Timur tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Selasa (17/10/2023). Kegiatan rapat pembahasan yang dibuka langsung oleh Pimpinan DPRD Kabupaten Barito Timur dan dihadiri oleh Anggota …

Baca Selanjutnya »