NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Staf Ahli (Sahli) Gubernur Kalteng Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Yuas Elko pimpin Pemantauan, Stok, Pasokan dan Harga Pangan di Kota Palangka Raya bersama Tim Satgas Ketahanan Pangan dan TPID Prov. Kalteng, Jumat (27/10/2023). Tempat-tempat dilakukannya pemantauan diantaranya pasar besar, Pemantauan Penyaluran Beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan serta Gudang Bulog Komplek Pergudangan Bukit Tunggal, Jl. …
Baca Selanjutnya »Eksekutif & Legislatif
Wagub Kalteng Buka Sosialisasi Pedoman Penyusunan APBD Tahun Anggaran 2024
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H. Edy Pratowo buka Sosialisasi Pedoman Penyusunan APBD Tahun Anggaran 2024, yang diselenggarakan di Aquarius Boutique Hotel Palangka Raya, Jumat (27/10/2023). Dalam sambutannya Wagub mengatakan kegiatan sosialiasi ini dapat meningkatkan kerjasama, dan membangun komitmen bersama untuk melakukan yang terbaik dalam pengelolaan keuangan daerah yang diawali dengan penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah …
Baca Selanjutnya »Ketahanan Pangan Pos Ronda Bansos dan Perbaikan Rumah beserta Sanitasi
NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Penggunaan Dana Desa ( DD ) maupun Alokasi Dana Desa ( ADD) untuk melakukan pembangunan, dalam rangka memenuhi kesejahteraan masyarakat, dilakukan oleh Pemerintahan Desa Anjir Mambulau Timur Kecamatan Kapuas Timur. Rabu (26/10) pukul 09.00 WIB, kegiatan tersebut ditinjau. Hadir bersama dalam peninjauan pihak Kantor Camat Kapuas Timur mewakili Camat H Sarifudin, S.Kep.,Ners, MM., Sekretaris Camat Amaluddin, …
Baca Selanjutnya »Pj Bupati Barsel Buka Secara Resmi Pesparawi IX Tingkat Kabupaten Barito Selatan
NUSAKALIMANTAN.COM, Barito Selatan – Pekan Seni Paduan Suara Gerejawi ( Pesparawi IX) tingkat Kabupaten tahun 2023 dibuka oleh PJ Bupati Barito Selatan di Gedung Lerremuan Umum (GPU) Jaro Pirarahan Buntok bersama unsur Forkopimda kabupaten Barsel dan Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat dan para pengurus Gereja GKE se Barito Selatan dan Kecamatan. Kamis (26/10/2023) Pj Bupati Barito Selatan Dr H.Deddy Winarwan, S.STP, …
Baca Selanjutnya »Upaya Tingkatkan SDM, Disnakertrans Kalteng Adakan Pelatihan Berbasis Kompetensi di BLK Kotim
NUSAKALIMANTAN.COM, Sampit – Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi ((Disnakertrans) Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) mengadakan Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK) Kejuruan Las Listrik di Balai Latihan Kerja (BLK) Disnakertrans, Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur, Selasa (24/10/2023). Pada kesempatan tersebut, Sekretaris Disnakertrans Prov. Kalteng Diagus yang hadir mewakili Kepala Disnakertrans Prov. Kalteng menyampaikan bahwa Pelatihan Berbasis Kompetensi merupakan peluang bagi masyarakat untuk memperbaiki kehidupan …
Baca Selanjutnya »Sahli Gubernur Bidang Ekbang Buka Rakor Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB)/Sustainable Development Goals (SDGS)
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Staf Ahli (Sahli) Gubernur Kalteng Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Yuas Elko wakili Sekretaris Daerah (Sekda) buka Rapat Koordinasi (Rakor) Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB)/Sustainable Development Goals (SDGS), yang dilaksanakan di Aula Bappedalitbang Prov. Kalteng, Rabu (25/10/2023). Saat membacakan sambutan Sekda, Yuas mengatakan saat ini Kalteng masih mempunyai kewajiban untuk menyusun dokumen dan melaporkan Rencana Aksi Daerah …
Baca Selanjutnya »Agus Siswadi : Keterbukaan Informasi Publik Adalah Hak Masyarakat Luas
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik Provinsi Kalimantan Tengah (Diskominfosantik Prov. Kalteng) Agus Siswadi selaku PPID Utama Prov. Kalteng menghadiri Tahapan Presentasi dalam Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Publik Prov. Kalteng Tahun 2023. Kegiatan ini digelar Komisi Informasi (KI) Prov. Kalteng bertempat di Hotel Bahalap Palangka Raya, Rabu (25/10/2023). Tahapan Presentasi Monev Keterbukaan Informasi Publik …
Baca Selanjutnya »Sekretaris DPRD Kalteng Hadiri Pengukuhan Komite Daerah Ekonomi Dan Keuangan Syariah Kalteng
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Sekretaris DPRD H. Pajarudinnoor menghadiri acara Pengukuhan Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah (KDEKS) Provinsi Kalimantan Tengah, bertempat di Aula Jayang Tingang, Kompleks Kantor Gubernur, Kota Palangka Raya, Selasa (24/10/2023). Acara Pengukuhan Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah ini dihadiri langsung oleh Wakil Presiden K.H. Ma`ruf Amin. Dalam kesempatan tersebut, Wakil Presiden meminta falsafah Isen Mulang …
Baca Selanjutnya »DPMPTSP Kalteng Buka Layanan Perizinan On Site di DPMPTSP Kabupaten Kobar
NUSAKALIMANTAN.COM, Pangkalan Bun – Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Kalimantan Tengah (DPMPTSP Prov. Kalteng) menggelar layanan Perizinan On Site di DPMPTSP Kabupaten Kotawaringin Barat, Selasa (24/10/2023). Layanan Perizinan On Site merupakan inovasi layanan jemput bola yang menjangkau masyarakat secara langsung dalam mengurus perizinan berusaha yang menjadi kewenangan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah. Kegiatan ini melayani beberapa sektor, diantaranya sektor Energi …
Baca Selanjutnya »Dinkes Kalteng Gelar Pelatihan Konseling Ibu Menyusui
NUSAKALIMANTAN.COM, Palangka Raya – Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) menggelar Pelatihan Konseling Menyusui tahun 2023, Selasa (24/10/2023) bertempat di Neo Hotel Palangka Raya. Kegiatan ini dibuka oleh Kepala Dinas Kesehatan Prov. Kalteng Suyuti Syamsul. Dalam sambutannya, Suyuti Syamsul mengatakan bahwa perkembangan masalah gizi di Indonesia semakin kompleks saat ini, selain masih menghadapi masalah kekurangan gizi, kelebihan gizi juga menjadi persoalan …
Baca Selanjutnya »
NusaKalimantan.Com Kanal Informasi yang Lugas, Cerdas, Terpercaya