Jumat , 23 Januari 2026

Eksekutif & Legislatif

Tingkatkan PAD, Pulang Pisau Ingin Punya Fasilitas Uji KIR Sendiri

Uji KIR

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Keinginan Pemkab dan DPRD Kabupaten Pulang Pisau untuk meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) terus diupayakan dengan membuat terobosan-terobosan baru. Salah satunya ingin memiliki fasilitas Uji KIR atau layanan pemeriksaan kendaraan bermotor. Untuk itu, Komisi III DPRD Pulang Pisau dan Dinas Perhubungan (Dishub) Pulang Pisau melakukan kunjungan kerja dalam rangka menjajaki fasilitas dan bagaimana proses pemeriksaan kendaraan …

Baca Selanjutnya »

Sinergitas Kunci Sukses Program Vaksinasi

Sinergitas

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Beberapa desa di Kecamatan Kapuas Timur, mengadakan vaksinasi secara serentak bertempat di Balai Desa Anjir Mambulau Tengah Jalan Trans Kalimantan KM 4,5 Kecamatan Kapuas Timur, Kabupaten Kapuas, Kamis (14/6) pukul 07.30. Dalam pelaksanaan Vaksinasi pada hari ini, dihadiri oleh Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kapuas, Budi Kurniawan, Camat Kapuas Timur Yan Safriansyah,  Sekretaris Camat Akram,  Kapolsek Kapuas …

Baca Selanjutnya »

Akibat Luka Sayatan dan Tusukan, Korban Perkelahian di Mess PT GAL Tewas

Tewas

NUSAKALIMANTAN.COM,  Kuala Kapuas – Korban akibat dari perkelahian Rabu (9/6) pukul  23.00 WIB. Di depan Mess Karyawan Bakuta Estate PT Globalindo Agung Lestari (PT. GAL)  Desa Tambak Bajai Kecamatan Dadahup Kabupaten Kapuas Provinsi Kalteng, Yupin Yanson  (33) menghembuskan napas terakhir saat dibawa ke Klinik PT GAL. Yupin Yanson pemuda yang berasal dari Desa Tambak Bajai RT. 02 Kecamatan Dadahup Kabupaten …

Baca Selanjutnya »

Kasus Stunting di Pulpis Capai 21,66%, Tertinggi di Kahayan Hilir

Kasus Stunting

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Berdasarkan data pencatatan dan pelaporan gizi berbasis masyarakat (EPPGBM) yang bersumber dari Dinas Kesehatan Kabupaten Pulang Pisau tahun 2020, kasus stunting di Kabupaten Pulang Pisau mencapai 21,66%, tertinggi di Kecamatan Kahayan Hilir. Plt Bupati Pulang Pisau Pudjirustaty Narang mengungkapkan hal itu saat menyampaikan sambutan pada kegiatan Rembuk Stunting Strategi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting (KP2S), Rabu (9/6/2021) …

Baca Selanjutnya »

Sukseskan Vaksinasi Lansia, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Aktif Antar Jemput

Vaksinasi

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Pencegahan penyebaran Covid-19 bukan hanya melalui luar tubuh seperti mentaati protokol kesehatan dengan perlakuan 5 M (Menggunakan masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan dan meningkatkan imunitas tubuh) tapi daya tahan dari dalam tubuh sebagai pelindung dengan vaksinasi. Desa Anjir Mambulau Tengah KM 4,5 Kecamatan Kapuas Timur Kabupaten Kapuas, merespon perlindungan tubuh melalui vaksinasi dengan  menjalankan …

Baca Selanjutnya »

DPUPR Pulpis Inovasi Layanan Informasi Kondisi Jalan Melalui Website pubgis.pimzone.com

DPUPR Pulpis

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Pulang Pisau Dr Usis I Sangkai melalui Kepala Bidang Bina Marga Denny Eko Setyadi ST MT menginformasikan, saat ini DPUPR Pulang Pisau memiliki website resmi yang berisi informasi data kondisi jalan dan panjang jalan yang terbangun di kabupaten Pulang Pisau secara online. “Ketik pubgis.pimzone.com, maka akan tampil …

Baca Selanjutnya »

Desa Sei Jangkit Laksanakan Pelayanan Optimal pada Warga

Pelayanan

NUSAKALIMANTAN.COM, Kuala Kapuas – Untuk mewujudkan pelayanan masyarakat atau warganya, pemerintah Desa Sei Jangkit membagi dalam dua wilayah agar mudah dicapai warga, yang memerlukan pelayanan administrasi serta urusan lain dari desa. Dua wilayah yang dimaksud adalah  wilayah yang ada di sepanjang tepi Sungai besar Kapuas Murung dan wilayah yang berbatasan dengan Desa Tamban Luar. Kepala Desa Sei Jangkit H Hamdi …

Baca Selanjutnya »

Pelaku Penggelapan Mobil di Kota Buntok Berhasil Diringkus Polisi

Pelaku

NUSAKALIMANTAN.COM, Buntok – Unit Reskrim Polsek Dusun Selatan (Dusel), di back-up Unitresmob (team sapu eleh) Polres Barito Selatan (Barsel), Polda Kalteng berhasil meringkus dua orang pemuda berinisial AS (29) dan AR (25) keduanya warga desa BARU, Kec. Dusel, Kab. Barsel, Kalimantan Tengah. “Kedua orang tersangka kami ringkus di lokasi  acara adat di Desa Lungkuh Layang kecamatan.Timpah kabupaten Kapuas, pada Selasa …

Baca Selanjutnya »

Bappedalitbang Pulpis Sosialisasikan Aplikasi SIDIK TERBAIK

Pulpis

NUSAKALIMANTAN.COM, Pulang Pisau – Untuk memenuhi kebutuhan sistem informasi yang terintegrasi, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan (Bappeda-Litbang) Kabupaten Pulang Pisau menggelar sosialisasi Sistem Informasi Data Infrastruktur Dan Kewilayahan Yang Terintegrasi Berbasis Aplikasi Kabupaten Pulang Pisau (SIDIK TERBAIK), Rabu (9/6/2021). Dalam sambutannya pada kegiatan tersebut, Kepala Bappedalitbang Kabupaten Pulang Pisau Ir Juman mengatakan, selama ini ada semboyan bahwa membangun …

Baca Selanjutnya »

Penggilingan Padi Milik Ketua Komisi IV DPRD Kapuas Dilalap Api

NUSAKALIMANTAN.COM, KualaKapuas – Warga yang bermukim di Handil gardu Desa Anjir Serapat Tengah KM 11,5 Kecamatan Kapuas Timur Kabupaten Kapuas, pukul 22.45 WIB dikejutkan kobaran api yang tiba tiba membesar membubung tinggi, di sebuah gudang penggilingan padi milik H. Ahmad Baihaqi (51 ) Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Kapuas yang tinggal di Anjir Serapat Tengah Rt 6 Km 11,5 (Sebrang) …

Baca Selanjutnya »